"Selamat Datang Di Blogku..."

Kamis, 20 Desember 2012

Nilai Matematis Yang Unik

Yang suka mengutak-atik angka dalam pelajaran matematika pasti tentu senang dengan nilai matematis yang unik seperti di bawah ini:

30 Fakta Aneh Tubuh Manusia


9 Makhluk Misterius Di Dunia

1. Bigfoot / Sasquatch / Yeti
Ciri-Ciri :
  1. Ukurannya lebih tinggi daripada standar manusia biasa (7 hingga 8 kaki)
  2. Tubuhnya ditutupi oleh rambut cokelat, hitam, dan putih
  3. Memiliki tenaga yang kuat
  4. Telapak kaki yang lebar dan besar
  5. Memiliki teriakan yang memekakan telinga
  6. Bentuk tubuh yang menyerupai manusia (kontur wajah, berjalan di atas dua kaki belakang, berbadan tegak, dll.)

Minggu, 16 Desember 2012

10 Hewan Herbivore Paling Buas & Berbahaya Di Dunia

1. Gelada Baboon
Gelada Baboon, atau biasa dikenal dengan nama Baboon atau Gelada, merupakan sejenis primata berbadan besar yang hidup di Afrika, tepatnya di Ethiopia dan Afrika bagian Timur. 

Walaupun tergolong hewan herbivore yang biasanya hanya memakan tumbuh-tumbuhan, Gelada Baboon juga merupakan hewan yang berbahaya. Jika salah satu anggota kelompok mereka sedang merasa terancam, Gelada Baboon akan menyerang secara berkelompok hal yang membuat mereka terancam dan secara membabi buta, tidak memperdulikan itu sesamanya, atau hewan lain, ataupun manusia.

10 Hewan Dengan Suara Ternyaring Di Dunia

1. Udang Pistol
Udang pistol mendapatkan namanya dari kedua capit yang besar dan mampu untuk menghancurkan kaca. Selain itu, ada alasan lainnya mengapa udang ini dinamai udang pistol. Ini dikarenakan capit yang mampu mengeluarkan tembakan air dengan kecepatan yang sangat tinggi. Air yang bergerak karena tembakan udang pistol tersebut akan menghasilkan gelembung udara dalam air. Setelah gelembung udara ini terbentuk, akan terbentuk gelombang kejut yang bisa dihasilkan oleh ikan paus. Selain itu, gelombang kejut udang pistol ini mampu terdengar dan membunuh ikan dan udang yang ada di air dengan jarak 6 meter jauhnya. Belum separah itu, gelombang kejut tersebut juga memancarkan kilat cahaya kecil, yang sesaat akan menyebabkan suhu dalam gelombang kejut tersebut akan naik menjadi 8.500 derajat Fahrenheit!